02-05-2025
Rapat Pembentukan Pengurus BUMG Baru
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Kepada Yth. Warga Gampong Bha Ulee Tutu, Dengan hormat, kami mengundang seluruh warga untuk hadir dalam rapat umum gampong yang akan dilaksanakan pada: 🗓 Jumat malam, 2 Mei 2025 🕰 20.00